Seminar Sains dan Teknologi Nuklir PPTN-BATAN dengan tema: Menyongsong Reaktor TrigaMark II Bandung 2 Megawatt sebagai Sarana Peningkatan Mutu LITBANG IPTEK, yang diselenggarakan pada tanggal 12 - 13Maret 1996 di Pusat Penelitian Teknik Nuklir-Badan Tenaga Atom Nasional Bandung, merupakan pertemuan tahunan para peneliti sains dan teknologi nuklir Indonesia umumnya dan Batan khususnya.rnrnDi dal…
Seminar Sains dan Teknologi Nuklir PPTN-BATAN dengan tema: Pengembangan Kemitraan Antar Lembaga M.elalui IPTEK-Nuklir, yang diseleng garakan pada tanggal 21 - 22 Maret 1995 di Pusat Penelitian Teknik Nuklir-Badan Tenaga Atom Nasional Bandung, merupakan pertemuan tahunan para peneliti sains dan teknologi nuklir Indonesia umumnya dan Batan khususnya.rnrnSesuai dengan Tema Seminar, di dalam procee…
Di dalam proceedings seminar ini dimuat karya tulis berbagai segi penelitian mengenai sains dan teknologi nuklir yang mengarah ke usaha peningkatan profesionalisme kerja untuk mengisi PJP-II. Pada tema seminar ini tersirat bahwa walaupun sekarang ini kita telah memasuki Era Tinggal Landas, kedinamisan dalampengembangan iptek tidak dapat ditinggalkan, bahkan perlu ditingkatkan guna menunjang pro…
Buku laporan ini disusun untuk memberikan gambaran tentang keberhasilan pencapaian tujuan dan sasaran Proyek Penelitian Keselamatan Reaktor Riset PPTN - BATAN tahun anggaran 1993-1994 yang memberikan hasil penelitianyang berdaya guna dan berhasil guna dalam era akhir P1PT I ini.