Di seluruh dunia, ada banyak reaktor riset dan banyak lagi fasilitas kecil yang menggunakan bahan radioaktif. Publikasi ini memberikan panduan tentang dekomisioning fasilitas yang aman dan efisien tersebut. Tujuan khususnya adalah untuk: menyediakan panduan praktis dan terarah untuk membantu dalam perencanaan dan pelaksanaan dekomisioning fasilitas kecil di mana bahan radioaktif telah digunakan…
Sebagaimana Pertemuan Ilmiah ke XIV yang diselenggarakan selama 1 hari pada tangal 9 Maret 2005 oleh Puslitbang Teknologi Isotop dan Radiasi (P3TIR), Badan Tenaga Nuklir Nasional (BATAN) pada tahun ini bertujuan untuk tukar menukar informasi dan pegalaman sesuai dengan disiplin keilmuan masing-masing. Selain itu pertemuan kali ini di maksudkan juga untuk meningkatkan kemampuan para pejabat fung…
Selain para pakar, peneliti dan pengguna iptek daur bahan bakar, seminar ini dihadiri pula oleh para penentu kebijakan seperti Kepala BATAN dan beberapa bidang Kementerian Negara Republik· Indonesia yaitu dari Kementerian Riset dan Teknologi, Kementerian Sumber Daya Mineral dan Energi, Kementerian Lingkungan Hidup serta dari Direktorat Jendral Listrik dan Pemanfaatan Energi. Hasil seminar ini …
Seminar Pranata Nuklir PPTKN - BATAN 1999, diselenggarakan oleh Pusat Pengembangan Teknologi Keselamatan Nuklir - Badan Tenaga Nuklir Nasional, pada tanggal 7 Juli 1999.rnTema yang diangkat adalah Kepranata nukliran untuk Pengembangan Teknologi Keselamatan Nuklir.rnTujuannya adalah untuk menjalin komunikasi ilmiah yang efektif di bidang kepranatanukliran sehingga dapat dikembangkan iklim yang l…
Radiasi pengion dapat memodifikasi sifat fisik, kimia dan biologi dari bahan. Karakteristik radiasi ini dikenali segera setelah ditemukannya radioaktivitas [1]. Saat ini, aplikasi utama menyangkut sterilisasi produk perawatan kesehatan, penyinaran makanan dan modifikasi bahan untuk polimer [2-5]. Selain isotop radioaktif alami, buatan diproduksi dengan menggunakan siklotron.