Prosiding Seminar Hasil penelitian P2TRR talum 2000 ini merupakan kumpulan karya ilmiah hasil penelitian di P2TRR selama tahun 2000 yang telah disaring melalui Seminar ilmiah Hasil Penelitian (diselnggarakan tanggal 27-28 Februari 2001) dan dikoreksi oleh Tim Editor. Sesuai dengan tolok ukur kegiatan proyek penelitian di P2TRR. Makalah-makalah yang disajikan merupakan campuran dari penelitian d…
Seminar atau presentasi untuk para karyawan fungsional non peneliti ini dilaksanakan dengan tujuan utama sebagai sarana pembinaan bagi karyawan fungsional non Reneliti. Hal ini sejalan dengan kebijaksanaan Pemerintah untuk mengembangkan jalur jabatan fungsional di lingkungan Pegawai Negeri. Sipil Seperti telah kita ketahui bersama, bahwa Pemerintah pada saat ini sedang berusaha untuk merampingk…
Di dalam prosiding ini dimuat karya tulis berbagai segi penelitian mengenai teknologi keselamatan reaktor serta penelitian-penelitian lain yang menunjang keselamatan reaktor yang merupakan hasil kegiatan penelitian dan pengembangan PPTKR yang telah dicapai pada tahun anggaran 1997/1998.
Separating reactors operating with discontinuous or periodic contacting fall into two groups: chromatographic reactors and reactors based on pressure swing adsorption. These differ by the requirement for continuous carrier gas flow in the former. Nevertheless, both groups of reactors exploit local nonequilibrium. They are dynamic (that is they are described by time varying variables), but may e…
The idea of documenting the advances achieved in the field of light water reactor severe accident safety research in the form of a book originated during the development of the research program for the Severe Accident Research Network of Excellence (SARNET), coordinated by IRSN France, that was started in March 2004, under the auspices of the Sixth Framework Research Program of the European Com…
Sejak 1957 sistem tenaga nuklir telah menjadi kontributor penting bagi pasokan energi sebagian besar negara industri. Teks ini menjelaskan bahan-bahan yang sangat penting dalam reaktor nuklir dan proses yang telah dikembangkan untuk mengkonsentrasikan, menyucikan, memisahkan, dan menyimpan dengan aman bahan-bahan ini.
Dimulai pada awal 1950-an, industri tenaga nuklir di Amerika Serikat tumbuh menjadi yang kedua setelah batu bara dalam kapasitas pembangkit listriknya. Pada 1990, ada 111 pembangkit listrik tenaga nuklir komersial dengan kapasitas gabungan dari 99.000 MW, mewakili sekitar 19% tenaga listrik negara.rnProduksi tenaga nuklir di AS kemudian 530 × 109 kWh. Di Prancis dan Jepang meski kedua negara i…
Seminar Sains dan Teknologi Nuklir PPTN-BATAN dengan tema: Peningkatan Keselamatan Reaktor TRIGA Mark II Bandung, yang diselenggarakan pada tanggal 19 - 20 Maret 1997 di Pusat Penelitian Teknik Nuklir-Badan Tenaga Atom Nasional Bandung, merupakan pertemuan tahunan para peneliti sains dan teknologi nuklir Indonesia umumnya dan Batan khususnya. Pada pertemuan ini para peneliti diberi kesempatan m…